Home » » Cara Mengaktifkan Windows Firewall

Cara Mengaktifkan Windows Firewall


Cara Mengaktifkan Windows Firewall


Bagi sebagian orang menganggap, bahwa mengaktifkan windows firewall tidak terlalu penting, atau malah bisa menghambat kinerja browser yang kita pakai. Secara garis besarnya, windows firewall adalah sebuah sistem yang di miliki windows yang berfungsi menjaga data komputer disaat di gunakan untuk mengakses internet. Windows firewall akan mengizinkan situs untuk di akses jika di anggap aman oleh sistem tersebut. Jika kita menonaktifkan windows firewall, maka komputer tersebut akan mudah di susupi oleh data yang bisa mengancam keamanan komputer atau laptop, bahkan data-data pribadi kita. Dengan kata lain, windows firewall melindungi data kita dari hackers. Terus bagaimana menurut kalian , windows firewall penting apa tidak ? ' kalau saya pribadi jelas penting. 

Bagi yang belum tahu caranya, anda bisa ikuti tutorial  mengaktifkan windows firewall di bawah ini :
  1. Klik STAR lalu pilih Control Panel
  2. Lalu Pilih System and Security
  3. Terus anda pilih Windows Firewall
  4. Turn Windows Firewall On or Off
  5. Dan anda akan di bawa ke folder selanjutnya tampilanya seperti gambar di bawah ini 
  6. Pilih lah Item Turn ON Windows Firewall terus klik OK
  7. Selesai

Dengan kita mengaktifkan fitur Windows Firewall, kinerja komputer atau laptop akan tetap baik. Ketika di gunakan untuk mengakses internet. Untuk lebih mengoptimalkan keamanan komputer atau laptop kita, gunakan software antivirus avast. Cari yang gratisan juga ngga apa-apa, karena menurut saya antivirus Avast lebih bagus dan lebih mengenali bayak jenis-jenis virusnya. Untuk mendownload Antivirus Avast ikuti link ini www.avast.com


Sekian posting kali ini,dan semoga artikel Cara Mengaktifkan Windows Firewall dapat bermanfaat bagi kita. Dan jika dalam penyampaian artikel ini masih banyak kekuranganya, ya harap maklum saja, saya juga masih dalam tahab belajar ngeblog, hehehe 

Popular Posts

 
Support : Abaut Us | Privacy Policy | Copyright © 2014. Inspirasi Ku - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly Powered by Blogger