Home » » Cara Verifikasi Website atau Blog di Bing

Cara Verifikasi Website atau Blog di Bing

Cara Verifikasi Website atau Blog di Bing

Melanjutkan posting saya yang kemarin,Cara Submit Blog ke Bing. Hari ini saya akan membahas tentang Cara Verifikasi Website atau Blog di Bing. Setelah web/blog kita di submit ke search engine bing. Maka kita di minta untuk memverifikasi website, Verifikasi ini dilakukan agar Situs sobat memiliki kepemilikan yang sah dimata search engine Bing.

Apa fungsi dari verifikasi di Bing ini ? Fungsinya adalah kalau situs atau website memiliki kepemilikan yang sah di mata Bing, maka Bing tidak akan mengabaikan konten-konten pada Blog anda dan akan mengindex konten-konten pada website anda. Bagi anda yang belum tahu cara memverifikasi kode tersebut, anda bisa ikuti Tutorial di bawah ini :

Cara Verifikasi Website atau Blog di Bing

  • Masuk ke halaman bing webmaster tool
  • Masuk pada Dashboard webmaster jika situs anda belum diverifikasi, di sana anda akan menemui perintah untuk memverifikasi kode tersebut, klik perintah tersebut.
  • Setelah anda klik perintah Verifikasi anda akan menemui kode verifikasi,seperti gambar di bawah ini :
    Cara Verifikasi Website atau Blog di Bing


  • Silakan copy kode seperti yang saya beri garis bawah berwarna merah. Halaman webmaster tool jangan anda tutup dulu, karena kita belum selesai dengan halaman tersebut.
  • Masuk ke Dashboard blog anda, pilih bagian Template dan klik Edit Template.
  • Cari kode < head > Letakan kode yang diberikan Bing dibawah kode , lalu klik Save Template.
  • Lalu anda Kembali ke halaman dimana anda mendapatkan kode verifikasi dari Bing. Geser sedikit ke bagian bawah dan klik VERIFY
    Cara Verifikasi Website atau Blog di Bing
  • Selamat, anda berhasil menyelesaikan tahap verifikasi search engine bing dan yahoo.

Demikian tutorial Cara Verifikasi Website atau Blog di Bing, yang saya bisa share. Semoga artikel ini bisa bermanfaat bagi anda. Dan jika dalam penulisan artikel Cara Verifikasi Website atau Blog di Bing masih banyak kekuranganya,harap maklum gan. Saya juga masih dalam tahap belajar.

Popular Posts

 
Support : Abaut Us | Privacy Policy | Copyright © 2014. Inspirasi Ku - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly Powered by Blogger